Selasa, 28 Maret 2017

Metode Penelitian



  • Bagaimana cara memperoleh pengetahuan yang tidak ilmiah dengan yang ilmiah
Pengetahuan ilmiah adalah pengetahuan yang bisa didapatkan dari hasil penelitian, observasi, maupun eksperimen, yang disusun dengan metode ilmiah sehingga menghasilkan teori-teori yang jelas dan dapat dipertanggung jawabkan. Sedangkan pengetahuan tidak ilmiah adalah pengetahuan yang bersifat subjektif, diperoleh dari prasangka-prasangka, pendapat, dan intuisi. Pengetahuan tidak ilmiah biasanya tidak didukung fakta umum.
Pengetahuan dapat dikatakan ilmiah jika memenuhi syarat sebagai berikut:
  1. Objektif, artinya sesuai objek, mengenai keadaan yang sebenarnya sesuai fakta yang ada, tanpa dipengaruhi oleh pendapat pribadi
  2. Sistematik, artinya tersusun dalam suatu sistem, satu hal saling berkaitan dan saling membutuhkan
  3. Berlaku untuk umum, artinya pengetahuan ilmiah tidak hanya untuk sang peneliti saja, tetapi juga diperuntukan masyarakat umum dan peneliti-peneliti lainnya
  4. Dapat dipertanggung jawabkan, artinya pengetahuan tersebut dapat dipertanggung jawabkan kebenarannya, dan jika diperoleh menggunakan eksperimen terhadap manusia, maka sang peneliti yang melakukan eksperimen harus bertanggung jawab kepada subjek eksperimen tersebut jika terjadi hal yang tidak di inginkan.
sedangkan pengetahuan non ilmiah bersifat:
  1. Persuasif, artinya mengajak agar pembaca mempercayainya, 
  2. Emotif, melibatkan perasaan kepada pembaca, 
  3. Deskriptif, bersifat menggambarkan apa adanya, menggunakan imajinasi dan subjektif (pendapat pribadi)
  • Langkah-langkah Operasional Metode Ilmiah
  1. Perumusan masalah, kita harus mencari dahulu masalah apa yang ingin di teliti dan dicari jalan pemecahan masalahnya. Berupa pertanyaan apa, mengapa, dan bagaimana. Contoh : Bagaimana cara petani padi mengatasi kekeringan pada saat musim kemarau
  2. Penyusunan hipotesis, hipotesis atau hipotesa adalah jawaban sementara yang bersifat praduga yang masih harus dicari solusi permasalahannya, yang didukung oleh pengetahuan yang ada
  3. Pengumpulan data, mencari dan mengumpulkan data-data yang relevan terhadap permasalahan tersebut, bisa berupa data kualitatif maupun kuantitatif
  4. Pengujian hipotesis, adalah pengumpulan fakta-fakta yang dapat mendukung hipotesis tersebut, Dapat diambil dari observasi atau eksperimen
  5. Penarikan kesimpulan,kesimpulan akan ditarik data-data yang diambil, dianalisis, dan diuji. Dan akan ditentukan hipotesis diterima atau ditolak. Hipotesis diterima bila fakta-fakta dan data yang ada sangat mendukung hipotesis, dan jika hipotesis ditolak berarti penelitian dianggap gagal.

  • Keunggulan dan Keterbatasan Metode Ilmiah
Keunggulan:
  1. Membenarkan hal yang dulunya dianggap salah dan menyalahkan hal yang dulunya dipercaya atau di anggap benar dengan adanya bukti-bukti
  2. Membuat kita tidak mudah percaya terhadap pendapat yang tidak didasari fakta dan bukti yang kuat
  3. Membuat kita optimis, bahwa pernyataan ilmiah kita adalah benar
  4. Membuat ktia tidak berpikir dengan prasangka, tetapi dengan terbuka dan objektif, menerima pendapat yang masuk dan diuji kembali kebenarannya
Keterbatasan:
  1. Metode ilmiah tidak dapat menyimpulkan sebuah nilai seni atau estetika
  2. Kesimpulan ilmiah dapat berubah sesuai perkembangan zaman

  • Peranan Metode Ilmiah dalam Perkembangan Ilmu Pengetahuan
Tentu peran metode ilmiah dalam perkembangan ilmu pengetahuan cukup besar. Karena dengan adanya metode ilmiah ini, ilmu pengetahuan yang diperoleh menjadi sangat teliti karena sudah diuji oleh peneliti dan dapat dipercaya kebenarannya dengan bukti-bukti dan fakta yang ada.

referensi :

  • http://bukudidik.blogspot.co.id/2016/05/pengetahuan-dan-penarikan-kesimpulan.html
  • http://esterpascalia97.blogspot.co.id/2016/03/pengetahuan-ilmiah-dan-non-ilmiah.html
  • http://sofyanida.blogspot.co.id/2014/08/pengetahuan-non-ilmiah.html

Rabu, 22 Maret 2017

Ilmu Alamiah Dasar

Pengertian ilmu alamiah dasar


Ilmu alamiah dasar atau IAD merupakan ilmu yang mempelajari segala ilmu pengetahuan yang mendasar dan alamiah(natural science).Ilmu pengetahuan seperti kimia, biologi, dan fisika merupakan bagian dari ilmu alamiah dasar. Ilmu alamiah dasar mengkaji suatu peristiwa yang terjadi secara alamiah dan scientific, seperti bagaimana bumi ini terbentuk(teori bigbang), bagaimana bumi dapat mengelilingi matahari, dan lain sebagainya. Tujuan mempelajari ilmu alamiah dasar adalah antara lain agar dapat mengerti gejala-gejala alam yang terjadi di sekitar kita secara ilmiah

Perkembangan alam pikiran manusia


Manusia memiliki rasa ingin tahu, yang membuat perkembangan alam pikiran mereka menjadi berkembang berkat rasa ingin tahu tersebut, orang yang memiliki pengetahuan yang besar juga pasti memiliki rasa ingin tahu yang tinggi, berasal dari rasa ingin tahu tersebut lah ia menjadi orang yang berpengetahuan yang luas.Cara orang dewasa mencari pengetahuan umumnya sangat dipengaruhi oleh pengembangan pengetahuan pada masa ana-anak

  1. Masa bayi (0-2 tahun), periode sensorimotorik. Pada periode ini perkembangan kecerdasan bayi sangat cepat
  2. Masa kanak-kanak (3-5 tahun), periode praoperasional dorongan keingintahuannya sangat besar. Sehingga banyak yang menyebutkan masa ini sebagai masa bertanya.
  3. Masa usia sekolah (6-12 tahun), periode operasional nyata, anak sangat aktif, ditandai dengan perkembangan fisik dan motorik yang baik. Merupakan "masa tenang", karena proses perkembangan emosional si anak telah mendapatkan kepuasan maksimal sesuai dengan kemampuan
  4. Masa remaja (12-20 tahun), periode operasional formal, merupakan masa pertentangan (konflik), baik dengan dirinya sendiri maupun dengan orang dewasa.
  5. Masa dewasa (>20 tahun), kemampuan individuuntuk berdiri sendiri, kemampuan individu untuk sendiri dan bertanggung jawab.
Lalu bagaimana manusia memuaskan diri dari rasa ingin tahunya?. Beberapa mungkin akan bertanya dengan orang lain, sebagian lagi akan mencari jawabannya sendiri, dan mungkin menjawab rasa ingin tahunya dengan 'dugaan' atau 'hayalan' belaka hanya untuk memuaskan rasa ingin tahunya. Rasa ingin tahu membuat alam pikiran dan penalaran manusia berkembang. Karna dari rasa ingin tahu itu lah, semua pengetahuan berasal. Contohnya ilmu pengetahuan alam, berasal dari rasa ingin tahu seseorang yang sedang duduk di bawah pohon kemudian melihat sebuah apel jatuh, yang kemudian muncul ilmu tentang gravitasi.

Mitos, penalaran, dan cara memperoleh pengetahuan


  • Perbedaan mitos, legenda, dan cerita rakyat


  1. Mitos (dalam bahasa yunani mythos dan belanda mite yang berarti cerita) adalah cerita yang mengisahkan tentang pahlawan-pahlawan, dewa-dewa, dan kisah supernatural yang terjadi pada masa lampau. Dan juga menceritakan tentang gejala-gejala alam yang dipercaya oleh sang pembuat cerita dan juga pengikut-pengikutnya(mitos dianggap suci atau sakral). Contoh mitos yang terkenal adalah mitos-mitos dari Yunani, seperti Hercules(atau Heracles) yang sampai dibuat film oleh disney (Hercules(1997)). Hercules merupakan setengah dewa(demigod) dari dewa zeus dan seorang manusia bernama alkmene, Hercules memiliki fisik yang sangat kuat yang dipercaya untuk melindungi rakyatnya dari serangan para monster.
  2. Legenda  adalah cerita tentang peristiwa-peristiwa yang dianggap benar-benar terjadi, dan juga cerita tentang pahlawan-pahlawan yang dianggap ada hubungannya dengan sejarah. Legenda tidak dianggap suci atau sakral(beda dengan mitos). Contoh legenda yang cukup terkenal adalah Legenda Raja Arthur (The Legends Of King Arthur), yang menceritakan tentang Raja dari Britania Raya(Great Britain) yang berlokasi di Camelot. Banyak diceritakan tentang perjuangan Raja Arthur dalam mempertahankan Camelot dan kisah-kisah heroiknya pada saat peperangan bersama para prajurit-prajuritnya (Knights). Raja Arthur mempunyai pedang legendaris bernama Excalibur, yang dipercaya hanya dia seorang yang dapat mencabut pedang tersebut dari sebuah batu. Perang terakhir yang dijalani raja arthur adalah perang Camlann, melawan seorang pengkhianat yaitu Sir Mordred, yang dibeberapa cerita dipercaya bahwa Sir Mordred adalah anak dari Raja Arthur. Sir Mordred kalah dan tewas dalam perang tersebut, dan hanya menyisakan Raja arthur dan dua knight nya yaitu Sir Bedivere dan Sir Lucan.
  3. Cerita Rakyat adalah cerita yang dipercaya di beberapa daerah dan diceritakan dari generasi ke generasi, cerita rakyat berupa cerita tentang budaya-budaya tertentu yang dapat berbau mistis maupun tidak. Biasanya cerita rakyat juga di ceritakan dalam bentuk cerpen (cerita pendek). Contoh cerita rakyat yang terkenal di indonesia antara lain adalah cerita bawang merah dan bawang putih, yang diceritakan sebagai anak tiri yang selalu di perintah oleh ibu tirinya dan saudari tirinya yaitu bawang merah ,suatu hari bawang putih sedang mencari baju ibu tirinya yang hanyut disungai, lalu menemukan sebuah rumah yang tinggal seorang nenek tua, nenek tersebut ternyata mempunyai baju milik ibu tiri bawang putih yang hanyut, namun si nenek meminta bawang putih untuk menemaninya selama seminggu dirumah tersebut jika ingin mengambil kembali baju yang hanyut itu. Bawang putih pun menemani nenek itu selama seminggu dan pada saat sudah seminggu, bawang putih diberi hadiah berupa labu, yang ketika dibuka oleh bawang putih terdapat banyak permata dan emas. Setelah mengetahui dari mana bawang putih mendapatkan labu tersebut, si ibu tiri dan bawang merah segera pergi ke rumah nenek tersebut dan menemaninya selama seminggu juga, tetapi hanya dengan bermalas-malasan, lantas pada saat diberikan labu dan dibuka oleh mereka, isinya bukan emas melainkan binatang-binatang buas seperti ular,kalajengjing dan lain-lain sehingga kedua orang tersebut tewas.
  • Bagaimana cara manusia memperoleh pengetahuan
Dalam memperoleh pengetahuan, sebelumnya manusia pasti merasa ingin tahu, pasti muncul-muncul pertanyaan-pertanyaan terlebih dahulu. Contohnya bayi sering kali memasukan sesuatu kemulutnya karena rasa ingin tahunya. Anak kecil juga sering bertanya seperti 'Apa itu?' 'bagaimana itu bisa terjadi?' atau 'kenapa bisa begitu?' . Setelah pertanyaan-pertanyaan tadi dijawab dan dibuktikan bahwa jawabannya benar, maka disitulah manusia memperoleh pengetahuan

  • Bagaiman manusia begitu mudah menerima mitos
Manusia mudah menerima mitos karena pada zaman dahulu belum banyaknya ilmu pengetahuan yang tersedia untuk menjawab-menjawab pertanyaan-pertanyaan yang sangat banyak. Maka manusia membuat sebuah penalaran atau jawaban yang sekiranya dianggap benar oleh mereka untuk memuaskan diri dari rasa ingin tahu. Dan juga karena keterbatasan indera manusia, yang tidak dapat menjelaskan atau merasakan suatu objek sampai sedetil-detilnya. Contohnya adalah manusia tidak dapat melihat suatu benda yang sangat kecil tanpa bantuan microskop


referensi : 
  • https://lianurbaiti.wordpress.com/2013/03/30/pengertian-dan-perbedaan-mitos-legenda-dan-cerita-rakyat/
  • http://www.kanalinfo.web.id/2015/03/pengertian-mitos.html
  • http://dongengceritarakyat.com/pengertian-cerita-rakyat-dan-3-contoh-cerpen-rakyat/
  • https://www.slideshare.net/nuradamy1/ilmu-alamiah-dasar-bab-2-alam-pikiran-manusia
  • http://tutariituantok.blogspot.co.id/2015/08/ilmu-alamiah-dasar.html
  • http://www.academia.edu/11406176/BAGAIMANA_CARA_MEMPEROLEH_ILMU_PENGETAHUAN
  • http://dolphidoldol.blogspot.co.id/2012/03/bagaimana-manusia-begitu-mudah-menerima.html






Mitos, penalaran, dan cara memperoleh pengetahuan



  • Perbedaan mitos, legenda, dan cerita rakyat


  1. Mitos (dalam bahasa yunani mythos dan belanda mite yang berarti cerita) adalah cerita yang mengisahkan tentang pahlawan-pahlawan, dewa-dewa, dan kisah supernatural yang terjadi pada masa lampau. Dan juga menceritakan tentang gejala-gejala alam yang dipercaya oleh sang pembuat cerita dan juga pengikut-pengikutnya(mitos dianggap suci atau sakral). Contoh mitos yang terkenal adalah mitos-mitos dari Yunani, seperti Hercules(atau Heracles) yang sampai dibuat film oleh disney (Hercules(1997)). Hercules merupakan setengah dewa(demigod) dari dewa zeus dan seorang manusia bernama alkmene, Hercules memiliki fisik yang sangat kuat yang dipercaya untuk melindungi rakyatnya dari serangan para monster.
  2. Legenda  adalah cerita tentang peristiwa-peristiwa yang dianggap benar-benar terjadi, dan juga cerita tentang pahlawan-pahlawan yang dianggap ada hubungannya dengan sejarah. Legenda tidak dianggap suci atau sakral(beda dengan mitos). Contoh legenda yang cukup terkenal adalah Legenda Raja Arthur (The Legends Of King Arthur), yang menceritakan tentang Raja dari Britania Raya(Great Britain) yang berlokasi di Camelot. Banyak diceritakan tentang perjuangan Raja Arthur dalam mempertahankan Camelot dan kisah-kisah heroiknya pada saat peperangan bersama para prajurit-prajuritnya (Knights). Raja Arthur mempunyai pedang legendaris bernama Excalibur, yang dipercaya hanya dia seorang yang dapat mencabut pedang tersebut dari sebuah batu. Perang terakhir yang dijalani raja arthur adalah perang Camlann, melawan seorang pengkhianat yaitu Sir Mordred, yang dibeberapa cerita dipercaya bahwa Sir Mordred adalah anak dari Raja Arthur. Sir Mordred kalah dan tewas dalam perang tersebut, dan hanya menyisakan Raja arthur dan dua knight nya yaitu Sir Bedivere dan Sir Lucan.
  3. Cerita Rakyat adalah cerita yang dipercaya di beberapa daerah dan diceritakan dari generasi ke generasi, cerita rakyat berupa cerita tentang budaya-budaya tertentu yang dapat berbau mistis maupun tidak. Biasanya cerita rakyat juga di ceritakan dalam bentuk cerpen (cerita pendek). Contoh cerita rakyat yang terkenal di indonesia antara lain adalah cerita bawang merah dan bawang putih, yang diceritakan sebagai anak tiri yang selalu di perintah oleh ibu tirinya dan saudari tirinya yaitu bawang merah ,suatu hari bawang putih sedang mencari baju ibu tirinya yang hanyut disungai, lalu menemukan sebuah rumah yang tinggal seorang nenek tua, nenek tersebut ternyata mempunyai baju milik ibu tiri bawang putih yang hanyut, namun si nenek meminta bawang putih untuk menemaninya selama seminggu dirumah tersebut jika ingin mengambil kembali baju yang hanyut itu. Bawang putih pun menemani nenek itu selama seminggu dan pada saat sudah seminggu, bawang putih diberi hadiah berupa labu, yang ketika dibuka oleh bawang putih terdapat banyak permata dan emas. Setelah mengetahui dari mana bawang putih mendapatkan labu tersebut, si ibu tiri dan bawang merah segera pergi ke rumah nenek tersebut dan menemaninya selama seminggu juga, tetapi hanya dengan bermalas-malasan, lantas pada saat diberikan labu dan dibuka oleh mereka, isinya bukan emas melainkan binatang-binatang buas seperti ular,kalajengjing dan lain-lain sehingga kedua orang tersebut tewas.
  • Bagaimana cara manusia memperoleh pengetahuan
Dalam memperoleh pengetahuan, sebelumnya manusia pasti merasa ingin tahu, pasti muncul-muncul pertanyaan-pertanyaan terlebih dahulu. Contohnya bayi sering kali memasukan sesuatu kemulutnya karena rasa ingin tahunya. Anak kecil juga sering bertanya seperti 'Apa itu?' 'bagaimana itu bisa terjadi?' atau 'kenapa bisa begitu?' . Setelah pertanyaan-pertanyaan tadi dijawab dan dibuktikan bahwa jawabannya benar, maka disitulah manusia memperoleh pengetahuan

  • Bagaiman manusia begitu mudah menerima mitos
Manusia mudah menerima mitos karena pada zaman dahulu belum banyaknya ilmu pengetahuan yang tersedia untuk menjawab-menjawab pertanyaan-pertanyaan yang sangat banyak. Maka manusia membuat sebuah penalaran atau jawaban yang sekiranya dianggap benar oleh mereka untuk memuaskan diri dari rasa ingin tahu. Dan juga karena keterbatasan indera manusia, yang tidak dapat menjelaskan atau merasakan suatu objek sampai sedetil-detilnya. Contohnya adalah manusia tidak dapat melihat suatu benda yang sangat kecil tanpa bantuan microskop

Perkembangan alam pikiran manusia


Manusia memiliki rasa ingin tahu, yang membuat perkembangan alam pikiran mereka menjadi berkembang berkat rasa ingin tahu tersebut, orang yang memiliki pengetahuan yang besar juga pasti memiliki rasa ingin tahu yang tinggi, berasal dari rasa ingin tahu tersebut lah ia menjadi orang yang berpengetahuan yang luas.Cara orang dewasa mencari pengetahuan umumnya sangat dipengaruhi oleh pengembangan pengetahuan pada masa ana-anak

  1. Masa bayi (0-2 tahun), periode sensorimotorik. Pada periode ini perkembangan kecerdasan bayi sangat cepat
  2. Masa kanak-kanak (3-5 tahun), periode praoperasional dorongan keingintahuannya sangat besar. Sehingga banyak yang menyebutkan masa ini sebagai masa bertanya.
  3. Masa usia sekolah (6-12 tahun), periode operasional nyata, anak sangat aktif, ditandai dengan perkembangan fisik dan motorik yang baik. Merupakan "masa tenang", karena proses perkembangan emosional si anak telah mendapatkan kepuasan maksimal sesuai dengan kemampuan
  4. Masa remaja (12-20 tahun), periode operasional formal, merupakan masa pertentangan (konflik), baik dengan dirinya sendiri maupun dengan orang dewasa.
  5. Masa dewasa (>20 tahun), kemampuan individuuntuk berdiri sendiri, kemampuan individu untuk sendiri dan bertanggung jawab.
Lalu bagaimana manusia memuaskan diri dari rasa ingin tahunya?. Beberapa mungkin akan bertanya dengan orang lain, sebagian lagi akan mencari jawabannya sendiri, dan mungkin menjawab rasa ingin tahunya dengan 'dugaan' atau 'hayalan' belaka hanya untuk memuaskan rasa ingin tahunya. Rasa ingin tahu membuat alam pikiran dan penalaran manusia berkembang. Karna dari rasa ingin tahu itu lah, semua pengetahuan berasal. Contohnya ilmu pengetahuan alam, berasal dari rasa ingin tahu seseorang yang sedang duduk di bawah pohon kemudian melihat sebuah apel jatuh, yang kemudian muncul ilmu tentang gravitasi. 




Selasa, 21 Maret 2017

Pengertian ilmu alamiah dasar


Ilmu alamiah dasar atau IAD merupakan ilmu yang mempelajari segala ilmu pengetahuan yang mendasar dan alamiah(natural science).Ilmu pengetahuan seperti kimia, biologi, dan fisika merupakan bagian dari ilmu alamiah dasar. Ilmu alamiah dasar mengkaji suatu peristiwa yang terjadi secara alamiah dan scientific, seperti bagaimana bumi ini terbentuk(teori bigbang), bagaimana bumi dapat mengelilingi matahari, dan lain sebagainya. Tujuan mempelajari ilmu alamiah dasar adalah antara lain agar dapat mengerti gejala-gejala alam yang terjadi di sekitar kita secara ilmiah

Senin, 14 Januari 2013

sejarah DJ



Seorang disc jockey (disebut juga DJ, atau deejay) adalah seseorang yang terampil memilih dan memainkan rekaman suara atau musik yang direkam sebelumnya untuk pada pendengar yang menginginkan.

Asal mula DJ

Istilah DJ ini pertama kali digunakan untuk menggambarkan seorang peyiar radio yang akan memperkenalkan dan memainkan rekaman gramophone yang populer. Rekaman pada media ini, juga dikenal sebagai "cakram" dimana dalam industri ini dimainkan oleh peyiar-penyiar radio, oleh karena itu nama disc jockey dan selanjutnya lebih akrab dikenal sebagai DJs atau deejays. Sekarang karena berbagai faktor, termasuk musik yang dipilih, para pendengarnya, penyetelan kinerja, media yang digunakan dan perkembangan dari manipulasi suara, telah menghasilkan berbagai macam teknik DJ.

Apa yang dilakukan oleh seorang DJ

Aksi fisik daripada seorang DJ adalah memilih dan memainkan rekaman-rekaman suara disebut deejaying, atau DJing dan cakupan kesempurnaan dari memainkan secara sederhana satu seri rekaman-rekaman (terkait pengacaraan, atau menyusun sebuah daftar putar, sampai memanipulasi rekaman-rekaman, menggunakan berbagai teknik seperti audio mixingcueingphrasingcutting,scratching, dan beatmatching, atau sering juga mengacu pada membuat komposisi musik asli.

Peralatan


Peralatan paling pokok yang diperlukan untuk seorang DJ untuk menjalankan aksinya terdiri dari:
  • Rekaman suara dalam berbagai medium (seperti piringan hitam, CD, file MP3 dsb)
  • Paling tidak mempunyai dua macam peralatan untuk memutar kembali (playback) rekaman-rekaman suara tersebut dan untuk tujuan memilih memainkan kembali rekaman secara maju mundur (seperti record players, compact disc players, mp3 players)
  • Sebuah sistem tata suara (Sound System) untuk menguatkan dan memperbesar volume suara (Seperti portable audio system, radio wave broadcaster)
Juga peralatan penunjang lain seperti sebuah pencampur (mixer) yang digunakan untuk mennyelaraskan dua atau lebih peralatan playback. sebuah mikropon yang digunakan untuk menguatkan suara manusia, dan headphone yang digunakan untuk mendengarkan rekaman sambil memutarkan player yang lain, tanpa kehilangan kontrol suara yang didengarkan pendengarnya, adalah sangat diperlukan. Macam-macam peralatan juga dapat ditambahkan , termasuk samplersdrum machines, effects processors, slipmats, dan Computerized Performance Systems.

Teknik-teknik dalam DJ

Ada berbagai macam teknik yang dapat diterapkan oleh seorang DJ untuk memanipulasi musik yang telah direkam sebelumnya. Disini termasuk mencampur suara (audio mixing), cueingslip-cueing,phrasing, memotong musik (cutting), beat juggling, menggesek ( scratching), menyamakan ketukan (beatmatching), menjatuhkan jarum (needle drops), menggeser fasa (phase shifting), dan masih banyak lagi.

Kekuasaan DJ dan pengaruh ekonomi

Sepanjang dekade 1950-an, payola telah menjadi masalah berkepanjangan. Bagian terparah dari skandal payola tersebut adalah kekuasaan yang lebih terhadap musik oleh manajemen stasiun. Bentuk baru Top 40 juga dimunculkan, dimana lagu-lagu yang populer diputar berulang-ulang. Sekarang, hanya sedikit dari beberapa DJ di Amerika Serikat mempunyai kuasa melalui apa yang diputarnya di udara. Daftar putar (playlist) dikontrol sangat ketat, dan para DJ seringkali tidak diijinkan membuat perubahan atau penambahan. Lagu-lagu yang diputar biasanya dipilih berdasarkan algoritma komputer dan teknik otomasi seperti lacak suara (voice tracking) mengijinkan seorang DJ untuk mengirimkan pemberitahuan melalui banyak stasiun. Walaupun kadangkala lagu-lagu yang diinginkan seringkali dapat digantikan oleh sistem ini. Sebuah lagu mungkin diumumkan sama seperti permintaan DJ walaupun baru saja dimunculkan dalam daftar putar. Secara ekonomis, rumusan ini telah mencapai sukses disemua penjuru negeri. Namun bagaimanapun, musik seperti ini secara praktikal kelihatan memuakkan dan yang mana orang-orang banyak yang mencari-cari bentuk bebas dalam format stasiun radio yang memposisikan kembali kontrol para DJ, atau mengakhiri radio terestrial dan kemudian beralih ke layanan radio satelit atau pemutar musik portabel sepertiiPods. Stasiun radio kampus (College radio) dan radio publik yang lain adalah tempat-tempat yang paling umum untuk bentuk bebas daftar putar di Amerika Serikat .

Macam-macam DJ

Dalam pengertiannya, aksi memilih dan memainkan rekaman suara untuk pendengar yang menginginkan adalah sama untuk setiap DJ. Musik yang dipilihnya, Media yang digunakan, dan tingkatan kesempurnaan dari manipulasi suara adalah faktor-faktor yang membuat tipe DJ yang berbeda-beda. Daftar dibawah ini adalah sebuah daftar dari berbagai tipe paling pokok dari DJ, melalui setiap catatan yang perlu diperhatikan, terdaftar secara kronologis berdasarkan tanggal lahirnya.

DJ-DJ Radio

Seorang disc jockey radio adalah seseorang yang memilih dan memainkan musik yang kemudian dipancarluaskan melalui gelombang radio.

Para DJ Radio yang terkenal


  • Christopher Stone (1882–1965),menjadi DJ pertama di the United Kingdom pada tahun 1927.
  • Martin Block (1901-1967), DJ Radio pertama yang menjadi bintang, menginspirasikan istilah "Disco Jockey".
  • Alan Freed (1922-1965), menjadi orang pertama yang memperkenalkan musik Rhythm and Blues bangsa Afrika-Amerika di Amerika Serikat dan Eropa dibawah nama Rock and Roll.
  • Murray "The K" Kaufman (1922-1982), DJ rock and roll berpengaruh untuk pertama kalinya dibayar sebagai the "Fifth Beatle".
  • Rog Martin (lahir pada tahun 1941), DJ pertama yang memutar hit-hit Top 40 di Stereo pada tahun 1968.Sebuah stasiun radio di Los Angeles menjadi buktinya.
  • Jimmy Savile (lahir pada tahun 1926), sangat terkenal dalam acara televisi BBC bernama Jim'll Fix It yang mengabulkan permintaan penggemarnya yang kebanyakan anak-anak.Pada tahun 1947 dia menjadi DJ pertama yang menggunakan turntable kembar untuk memutar kontinyu setelah dia membayar seorang pekerja logam setempat untuk mengelas dua deck rekaman menjadi satu.
  • Dick Clark,seorang entertainar,lahir pada tahuan 1929,pembawa acara pada American Bandstand,acara musik di televisi dengan masa tayang terlama,dikenal baik sebagai salah satu yang menyatukan acara radio secara nasional.
  • Casey Kasemlahir pada tahun 1932,seorang DJ dan ahli sejarah,pembawa acara radio terlama yaitu TOP 40.Juga dikenal sebagai pengisi suara Shaggy di serial kartun Scooby-Doo
  • Wolfman Jack (1938-1995), keluar dari kecintaannya pada film-film horor dan rock and roll untuk menciptakan suara aneh,yang sangat disukai,salah satu suara radio yang paling disenangi.
  • John Peel (1939-2004).salah satu DJ asli dari acara radio BBC Inggris,Radio 1,dikenal sebagai seorang yang sangat luar biasa pada kesukaannya terhadap musik dan menjuarakan artis-artis yang tidak dikenal.
  • Jim Ladd (lahir pada tahun 1948), dikenal sebagai salah satu DJ freefrom rock di radio komersial Amerika Serikat

Para DJ kamar tidur (Bedroom's DJ)

Seseorang yang mempunyai peralatan (seperti turntables, mixer, CDJ dsb) dan mempunyai kesabaran untuk musik, namun tidak dimainkan di tengah keramaian bar atau acara khusus. malahan, mereka lebih suka memainkan musik mereka dirumah temannya, merekam mixtapes atau melalui internet via perangkat lunak broadcasting suara, seperti shoutcast.

DJ-DJ klub

Seorang DJ klub adalah seseorang yang memilih dan memainkan musik dalam sebuah setelan klub. Setting dapat bermacam-macam mulai dari klub kecil, pesta tetangga, disko, atau acara dalam stadion.

DJ-DJ Klub yang terkenal




DJ -DJ Dubstep terkenal

5 lagu Skrillex paling mantep

 belom tau siapa itu  skrillex? baca artikel ini dulu http://adlihabibillah.blogspot.com/2013/01/5-dj-dubstep-paling-terkenal.html

 Ini lagu-lagu dubstep skrillex paling mantep (menurut gua :D)

1. Scary monster and nice sprites

2. Kill everybody
3.  In For the kill
4. Bangarang
5. Cinema

ya itu lagu skrillex paling mantep menurut gua :D ,jangan lupa komen dan follow !

5 DJ dubstep paling terkenal

1. Skrillex

Sonny John Moore (lahir 15 Januari 1988), lebih dikenal dengan nama panggung Skrillex, adalah dubstep dj di Amerika. Dibesarkan di Northeast Los Angeles dan di California Utara. DJ favorit gua nih :D












2. BL3ND
DJ BL3ND terkenal dengan simbol uniknya yaitu x_O. Simbol tersebut melambangkan seseorang yang sedang mengedipkan sebelah mata.Beliau punya kontribusi signifikan dalam dunia DJ di dunia. Beliau juga punya karakter unik yaitu memakai topeng 'CHUCKY'. Bahkan aransemen dan remix yang dibuat pun kerap kali memasukkan unsur suara-suara chucky.













3.Knife Party

Knife Party adalah dj bergenre electro house dan dubstep duo,anggotanya adalah Rob Swire dan Gareth McGrillen . Gak banyak yang gua tau tentang dj ini ,jadi infonya segini aja ya ,wkwk








4. NERO

NERO adalah trio dj bergenre Drum & Bass, House, dan Dubstep yang berasal dari london, yang terdiri dari Daniel Stephens,Joseph Ray dan Alana Watson.Gua juga kurang tau tentang Dj ini ,tapi lagu lagunya juga enak kok





5. Excision

Jeff Abel,lebih dikenal dengan nama Excision
 berasal dari kelowna,canada .Dj ini bergenre dubstep,cuman itu aja yang gua tau tentang dj ini









ya sekian dari post ini ,kalo masih berantakan ya maklum masih blogger newbie,hehe ,jangan lupa komen dan follow ya!kalo mau liat yang lebih banyak lagi liat aja disini http://thedjlist.com/djs/genre/dubstep/ 

9 DJ paling terkenal didunia


Dj top Dunia ini Versi koran Sindo yang didapat dari situs mancanegara.

1.Tiesto


Tiesto sering meremix lagu-lagu milik grup band seperti The killlers, Yeah yeah yeahs, dan Bloc Party. Pernah masuk menjadi nominator Grammy Awards setelah membuat single yang menjadi hits di seluruh dunia. Nama Asli : Tijs Verwest, Asal : Amsterdam, Netherlands, Genre : Electro, Trance



2.Armin Van Buuren


Armin Van Buuren pernah dipilih menjadi DJ terbaik DJ No.1 dari 100 DJ dunia selama 3 tahun berturut-turut,setelah dipilih oleh lebih dari 350 ribu voters dari seluruh dunia. Dia dikenal bukan hanya sukses dalam dunia DJ tapi juga sebagai produser dance music. Asal : Belanda, Genre : Trance

3. David Guetta


Dia dikenal sebagai produser musik elektronik diseluruh dunia dan sempat mendapat sebutan sebagai No.1 House DJ. Asal : Prancis, Genre : House, Local


4.Andre Tanneberger


Andre Tanneberger a.k.a ATB dikenal sebagai scene musik elektronik, setelah menciptakan beberapa track lagu yang luar biasa, melodik dan menjadi lagu wajib di beberapa klub dunia. Asal : Jerman, Genre : House, Vocal


5. Deadmau5


Dikenal sebagai yang sering menggunakan teknologi komputer yang tidak mainstream termasuk software yang dibuatnya sendiri. Asal : Toronto, Kanada, Nama Asli : Joel Zimmerman, Genre : House, Progressive, Techno


6. Paul van Dyk


Musisi Nominator Grammy Awards ini juga sempat merajai peringkat No.1 Dj Dunia Oleh DJ Magazine selama 2 tahun berturut-turut. PVD juga pernah berkolaborasi dengan David Byme, dan Jessica Sutta dari Puzzycat Dolls. Asal : Berlin, Jerman, Genre : Trance, Progressive


7. Above & Beyond


Collaboration : AALTO, DIRT DEVILS FREESTATE, NITROMETHANE, OCEANLAB, POS, TRANQUILTY BASE, JONO GRANT, Asal : Inggris, Genre : Trance (all types)


8. Gareth Emery


Dia datang dari latar belakang musik yang beragam yang mencakup piano klasik, jazz, dan little punk rock. Emery telah muncul dalam beberapa tahun terakhir sebagai salah satu DJ Master dalam genre trance. Asal : UK, Manchester, Genre : Trance (All Types), A.K.A : GTR, Rue De Gar, Runaway.


9. Markus Schulz


Ia paling terkenal untuk acara radio mingguan berjudul Global DJ Broadcast yang mengudara di radio Impor digital, Ia juga pendiri label EDM Coldharbour Rekaman. Asal : Miami, Florida, US, Genre : Trance, Progressive, House

10. Skrillex

 
 dj favorit gua sekaligus dj dubstep nomor 1 di dunia,dan nomor 4 paling terkenal didunia menurut http://thedjlist.com .Sonny John Moore (lahir 15 Januari 1988), lebih dikenal dengan nama panggung Skrillex, adalah produser musik elektronik dan dia adalah penulis lagu dan penyanyi/vocalis Amerika. Dibesarkan di Northeast Los Angeles dan di California Utara.

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More